Ekstrakurikuler Hadrah

Ekstrakurikuler Hadrah merupakan kegiatan seni islami yang memadukan syair pujian kepada Nabi Muhammad SAW, iramamusik rebana, dan lantunan shalawat. Melalui kegiatan ini, siswa diajak untuk menumbuhkan kecintaan kepada Rasulullah, melatih kekompakan, disiplin, serta percaya diri dalam tampil di depan umum.

Prestasi :
Tim Hadrah sekolah telah meraih berbagai prestasi, antara lain Juara 1 Lomba Hadrah tingkat Kabupaten dan sering diundanguntuk mengisi acara keagamaan di dalam maupun luar sekolah.

Ajakan :
Bagi kamu yang suka dengan seni islami, musik rebana, dan ingin tampil membanggakan sekolah, ayo bergabung denganHadrah! Bersama kita lantunkan shalawat dengan penuhsemangat dan kebersamaan.

Pengumuman

Bulan Bahasa Tahun 202...
Screening Gigi Kerjasa...
Sistem Penerimaan Muri...
Jadwal SPMB 2025

Agenda Sekolah

No data was found

Prestasi

No data was found
WeCreativez WhatsApp Support
Assalamualaikum....