SMAN 1 Glagah dan Polresta Banyuwangi Gelar Sosialisasi Penerimaan POLRI

SMAN1GLAGAH.SCH.ID – SMAN 1 Glagah melaksanakan kegiatan sosialisasi penerimaan anggota Kepolisian Republik Indonesia (POLRI) yang digelar di Ganesha Indoor Sports, pada Rabu, (21/01). Kegiatan ini difasilitasi langsung oleh tim Polresta Banyuwangi dan diikuti oleh siswa kelas XII. Dalam kegiatan tersebut, IPDA Edy Harianto, S.H., hadir sebagai narasumber untuk memberikan informasi seputar proses penerimaan anggota POLRI. […]